Selebrita
Tetiba Arya Saloka Posting Foto Bareng Amanda Manopo, Captionnya Isyaratkan Ikatan Cinta Season 2
Akhirnya setelah 3 tahun lebih tayang, Sinetron Ikatan Cinta yang dibintangi Arya Saloka dan Amanda Manopo tamat. Postingan mas Al jadi sorotan.
Dan pamitnya Arya Saloka dari Sinetron Ikatan Cinta.
Sejumlah pemeran di Sinetron Ikatan Cinta juga hengkang di tengah jalan.
Sebut saja Evan Sanders yang mulanya berperan sebagai ayah dari Reina, anak pertama Amanda Manopo di Ikatan Cinta.
Baca juga: Uang Hasil Sewa Pendopo Soimah Disebut Rp 100 M Per Bulan, Juri DAcademy 6 Itu Langsung Syok
Baca juga: Dulu Dijual Rp 32 M, Rumah Muzdalifah dan Fadel Kini Jadi Gudang, Tumpukan Barang Penuhi Istana
Rating Episode Terakhir
Tamat tanpa Amanda Manopo, begini raihan rating sinetron Ikatan Cinta RCTI saat Arya Saloka balik lagi.
Sinetron Ikatan Cinta baru saja berakhir dengan tanpa melibatkan Amanda Manopo.
Hanya Arya Saloka yang kembali untuk menuntaskan sinetron tersebut.
Akhirnya, Ikatan Cinta tamat setelah 3 tahun tayang.
Sudah lebih dari 1.000 episode yang ditayangkan selama sinetron fenomenal itu tayang.
Lantas bagaimana rating episode terakhir sinetron Ikatan Cinta?
Berdasarkan penelusuran Banjarmasinpost.co.id dari Instagram @sobattvid, Jumat (26/1/2024) performa terakhir sinetron Ikatan Cinta tembus 15 besar.
Untuk performanya sendiri episode terakhir IC meraup (1.6/11.3).
Ya, Ikatan Cinta bakal dikenal sebagai sinetron legend.
Sinetron ini sempat booming dikala pandemi Ikatan Cinta bertahan hingga 3 tahun penayangan.
Sinetron Ikatan Cinta selesai di episode ke-1372.
Performa terakhir Ikatan Cinta cuma berhasil menembus posisi 15 besar dengan raihan (1.6/11.3).
| Tingkah Haldy Sabri yang Tak Banyak Dilihat Publik Diungkit, Irish Bella Jawab Isu Lavender Marriage |
|
|---|
| Tak Punya Niat Rujuk dengan Eza Gionino, Pihak Meiza Aulia Beber Isi Pertemuan di Medan |
|
|---|
| Desta Jadi Saksi Mata, Tya Ariestya Bersyukur Selamat dari Insiden Atap Arena Padel Ambruk |
|
|---|
| Daftar Perkara Cerai Artis di Pengadilan Agama Jaksel Makin Panjang, Terkini Ada Raisa-Hamish Daud |
|
|---|
| Istri Sudah Tak Sanggup, Pemicu Eza Gionino Digugat Cerai Meiza Aulia Perlahan Terkuak |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.