Selebrita

Tak Lagi Mayor, Ini Sosok Seskab Teddy Kini Jadi Letkol, Dulu Dikaitkan Celine Hingga Dewi Perssik 

Tak Lagi Mayor, Ini Sosok Seskab Teddy Indra Wijaya yang Kini Jadi Letkol, Dulu Dikaitkan dengan Celine Evangelista Hingga Dewi perssik 

|
Editor: Murhan
Tribunnews
Mayor Teddy Indra Wijaya (kini Letkol) Kala mendampingi Prabowo kala sebagai ajudan saat acara peresmian sumber air bersih di Desa Pamupukan, Ciniru, Kabupaten Kuningan, Jawa Barat pada Rabu (20/12/2023) pagi. Tak Lagi Mayor, Ini Sosok Seskab Teddy Indra Wijaya yang Kini Jadi Letkol TNI, Dulu Dikaitkan dengan Celine Evangelista Hingga Dewi perssik. 

Teddy mendapatkan ucapan terima kasih langsung dari Prabowo. 

"Saya ingin menyampaikan terima kasih kepada anak-anak muda yang merupakan tim pendukung saya, yang merupakan tim inti kunci bagi saya. Saya ucapkan terima kasih kepada anak saya Mas Didit, kemudian ajudan saya Mayor Teddy," kata Prabowo di Istora, Senayan, Jakarta, pada Rabu (14/2/2024)

Teddy Indra Wijaya lantas dipilh menjadi Sekretaris Kabinet Merah Putih dan resmi dilantik pada 21 Oktober 2024.

Harta kekayaan Teddy Indra Wijaya

Kini berpangkat Letkol, Teddy Indra Wijaya tercatat memiliki total harta kekayaan sebesar Rp15,3 miliar.

Lebih tepatnya yakni senilai Rp15.380.000.000 atau dibaca lima belas miliar tiga ratus delapan puluh juta rupiah.

Harta Teddy Indra Wijaya tersebut terdaftar di dalam laporan harta kekayaan penyelenggara negara (LHKPN) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) yang dilaporkannya pada 15 Januari 2025.

Harta terbanyak Teddy berasal dari aset tanah dan bangunan yang dimilikinya, dengan total mencapai Rp8,2 miliar.

Ia tercatat memiliki 5 bidang tanah yang tersebar di sejumlah wilayah Indonesia, salah satunya terletak di Kabupaten Sragen, Jawa Tengah.

Tanah pertamanya di Sragen yakni seluas 578 m2/90 m2, dengan ketarangan hibah dengan akta senilai Rp600 juta.

Lalu, tanah keduanya di Sragen yakni seluas 3560 m2, dengan keterangan yang sama tetapi senilai Rp1,3 miliar.

Sumber kekayaan kedua Teddy berasal dari harta bergerak lain sebesar Rp4,6 miliar.

Ia pun tercatat bersih dari utang piutang.

Lebih lengkapnya, berikut rincian daftar harta kekayaan Teddy Indra Wijaya.

I. DATA HARTA

A. TANAH DAN BANGUNAN Rp. 8.200.000.000

Halaman 3 dari 4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved