TOPIK
Oknum Polisi Aniaya ART di Gambut
-
Oknum Bripka JD penganiaya ART, yakni Mawarniati, akan jalani penegakan disiplin di Polresta Banjarmasin, pidananya di Polres Banjar (Polsek Gambut).
-
Kapolda Kalsel Irjen Pol Andi Rianto R Djajadi perintahkan Kapolresta Banjarmasin Kombes Sabana untuk copot dan tahan oknum penganiaya ART di Gambut.
-
Petugas piket Polsekta Banjarmasin Timur enggan beri penjelasan tentang oknum rekannya aniaya asisten rumah tangga (ART) di Gambut, Rabu (3/5/2023).
-
Kepala Polresta Banjarmasin, Kombes Sabana A Martosumito berjanji pada ART akan memproses etik dan pidana pada oknum yang menganiayanya.
-
Mawar dianiaya oleh majikannya sendiri, pada Senin (1/5/2023) lalu di tempat ia bekerja, Jalan Ahmad Yani Km 14, Kecamatan Gambut.
-
Kapolresta Banjarmasin Kombes Sabana A Martosumito mendatangi ART yang dianiaya oknum anggotanya untuk minta maaf di Gambut, Kabupaten Banjar, Kalsel.
-
Seorang ART, Mawarniati (62), dianiaya majikannya oknum polisi yang bertugas di Polsekta Banjarmasin Timur dan tinggal di Gambut, Kabupaten Banjar.