Kasus Dugaan Penistaan Agama

Ahok Tersangka, Komentar Mengejutkan dari Artis yang Pro, Kontra dan Netral Bermunculan

Ini wajar, karena sejumlah artis memang berkapasitas sebagai pendukung dan tim pemenangan Ahok.

Editor: Didik Triomarsidi
TribunStyle

Saya berdoa Bapak memiliki sikap hati yang benar dalam menjalani proses ini.

Nikmati dengan suka cita dan penuh pengharapan,jangan damai sejahtera hilang dari hati bapak dan keluarga memandang hanya kepada kepada Tuhan.

Dan selebihnya biarlah Tuhan yang bekerja.

Pertanyaan bagi setiap kita termasuk diri saya sendiri... "Siapakah yang merasa tidak pernah berbuat dosa dalam berucap, berkata dan bersikap?"

Bila memang ada yang sempurna seperti itu dialah yang pantas menjadi pemimpin.

#indonesiadamai #Godundercontrol," tulis Shandy dalam captionnya.

4. Karenina Sunny

Dengan senyum sumringah, Karenina Sunny mengunggah foto bersama Basuki Tjahaja Purnama.

Dengan hashtag #kamiahok, Sunny menuliskan dukungannya untuk Ahok.

"Maju terus Pak.

Hingga smua yg Bapak cita-citakan utk Indonesia, yg mana itu adalah harapan kami smua pula, dpt terwujud.

#kamiahok,"

5. Luna Maya

Dengan menon-aktifkan kolom komentar di akun Instagram miliknya Luna Maya menuliskan dukungannya untuk Ahok yang kini menjadi tersangka.

Dalam fotonya tampak Luna Maya yang ditemani oleh sang kekasih Reino Barack tengah berfoto bnersama Basuki Tjahaja Purnama beserta istri.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved