Berita Tanahlaut

Kasihan, Wanita Asal Desa Bajuin Ini Dua Tahun Menderita Kanker Serviks dan Tak Terobati

Warga Rt 10 RW 3 Desa Bajuin, Kecamatan Bajuin, Kabupaten Tanahlaut diduga menderita penyakit kanker serviks.

Penulis: Mukhtar Wahid | Editor: Eka Dinayanti
banjarmasinpost.co.id/mukhtar wahid
Warga Rt 10 RW 3 Desa Bajuin, Kecamatan Bajuin, Kabupaten Tanahlaut diduga menderita penyakit kanker serviks terbaring lemah dan berharap bantuan warga, Rabu (27/12/2017). 

Suami korban tidak berada di tempat karena sibuk jual beli ikan.

"Sudah dua hari ini, suami saya tidak pulang. Kami mendiami rumah tinggal yang dipinjamkan warga sebagai tempat berteduh," katanya.

Tergolong Keluarga Tak Mampu

Baca: Wanita Ini Diminta Orangtuanya Meninggalkan Kekasihnya yang Lumpuh, Begini Kisah Pilunya

Sekretaris Desa yang juga Plt Kepala Desa Bajuin, Amril Hakim mengaku korban merupakan warga asli Desa Bajuin.

"Orangtua masih tinggal di Desa Bajuin. Sulit dikatakan memang keluarga tersebut tergolong keluarga tak mampu," katanya.

Korban tidak punya harta benda seperti tanah dan rumah tinggal karena sudah dijual untuk kepentingan berobat.

"Korban sekitar 10 tahun berada di Desa Bajuin. Awalnya punya rumah sendiri. Sekarang dijual demi biaya berobat," katanya saat membesuk korban kanker serviks di RSUD Hadji Boejasin, Pelaihari.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved