Kriminal Regional

Ide Membunuh Aprianita Terungkap Dari Paman Pelaku yang Ternyata Tukang Gali Kubur, Aci Masih Buron

Ide pembunuhan keji terhadap Aprianita, seorang PNS Kementerian PU ternyata datang dari paman pelaku bernama Aci yang berprofesi tukang gali kubur.

Editor: Hari Widodo
KOMPAS.COM/AJI YK PUTRA
Jenazah Aprianita (50) PNS Kementerian PU yang menjadi korban penculikan saat ditemukan di lokasi Tempat Pemakaman Umum (TPU) Kandang Kawat, Palembang, Jumat (25/10/2019). 

Uang hasil upah tersebut habis digunakan utnuk foya-foya bahkan untuk membeli minuman keras.

"Semua uangnya saya habiskan foya-foya. Beli minum, tidak saya berikan ke keluarga," ujarnya tertunduk menyesal.

Baca: Gara-gara Betrand PetoMasa Depan Putri Ruben Onsu & Sarwendah, Thalia Jadi Begini Kata Sosok Ini

Baca: Berpisah dari Irish Bella dalam Bintangi Sinetron Ditolak Ammar Zoni, Ini Alasan Eks Ranty Maria

Baca: Hancur Hati Aurel, Diusia Belia Merasakan Kehancuran Rumah Tangga Ortunya, Pilih Pipi Ketimbang KD

Sementara itu Kasubdit Jatanras Direktorat Reserse Kriminal Umum (Ditreskrimum) Polda Sumsel AKBP Yudhi Suwaryadi menyatakan, pelaku mengecor tubuh korban diduga untuk menghilangkan jejak.

"Kondisinya korban dicor oleh pelaku untuk menghilangkan jejak. Korban itu dikuburkan di kawasan TPU," kata Yudhi.

Jenazah Aprianita ditemukan saat menggali di kedalaman 50 sentimeter dari atas makam.

Saat ini polisi telah mengamankan Yudi Tama Rianto dan Ilyas. Sementara Aci alias Novi masih buron.

 Artikel ini telah tayang di Wartakotalive dengan judul UPDATE Kasus Mayat PNS Dicor Semen, Paman Pelaku yang Ternyata Tukang Gali Kubur, Masih Buron

Sumber: Warta Kota
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved