Berita Banjarbaru

Drawing Shopping Funtastic ke-7 di Q Mall Banjarbaru, Ini Sosok Beruntung Raih Hadiah Utama Mobil

Zainal Abidin meraih hadiah utama Drawing Shopping Funtastic ke-7 yang dilaksanakan Q Mall Banjarbaru, Sabtu, (21/12) malam.

Penulis: Aprianto | Editor: Hari Widodo
banjarmasinpost.co.id/aprianto
Peraih hadiah utama Drawing Shopping Funtastic ke 7 poto bersama management Q Mall 

Kupon belanja ini sebelumnya bisa didapatkan oleh pengunjung setelah berbelanja minimal 200 ribu dengan mendapat satu kupon.

Komplain Nikita Mirzani Terkait Betrand Peto Diungkap Ruben Onsu, Putra Sarwendah Itu Bikin Begini

Ajaib, Terjun ke jurang sedalam 20 meter di Pacitan, Penumpang Minibus Ini Selamat

Heboh, Sosok Bercadar Lahirkan Bayi di Kamar Mandi Sekolah, Rahasiakan Pria yang Menghamili

Berlaku kelipatan dan penggabungan dari belanja para pengunjung Q Mall Banjarbaru sejak 26 April sampai 20 Desember.

Pengundian dilakukan mulai pukul 19.00 WITA hingga selesai. Sebelum pengundian, hiburan musik disajikan kepada para pengunjung Q Mall Banjarbaru yang setia menunggu pengundian.

Dan sebagai puncak acara dari Pesta Belanja Berhadiah, management QMall mengundang seluruh pengunjung setia QMall untuk hadir bersama-sama pada acara After Party dengan Bintang
Tamu ”VIERRATALE” pada Minggu, (22/12) malam. (Ryn/*)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved