Token Listrik Gratis

Format WA & Cara Dapat Token Listrik Gratis dari PLN, Bisa Juga Lewat www.pln.co.id

Khusus lewat Whatsapp, PLN sudah memastikan pelanggan bisa mengakses untuk mendapatkan token listrik gratsi per hari ini Senin (6/4/2020).

Editor: Rahmadhani
Humas PLN Wilayah Kalselteng
PLN UIW Kalselteng Catatkan Pertumbuhan Energi Listrik 

Untuk kode R1 dan R1T merupakan kategori pelanggan listrik yang mendapat bantuan dari pemerintah.

3. Perhitungan token dan diskon listrik gratis 

Sebanyak 11 juta pelanggan yang menggunakan kWh meter prabayar, pelanggan akan mendapatkan token listrik berdasarkan penggunaan terbesar selama tiga bulan terakhir.

Sementara, untuk pelanggan rumah tangga 450 VA yang menggunakan kWh meter pasca-bayar, biaya rekening bulan April akan langsung digratiskan.

Kemudian pelanggan rumah tangga 900 VA bersubsidi yang menggunakan kwh meter pasca-bayar, rekening yang harus dibayarkan pada setiap bulannya akan dikurangi 50 persen.

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Panduan Klaim Token Listrik Gratis PLN: Login di www.pln.co.id dan via WhatsApp, Bisa Mulai Hari Ini

Sumber: Tribunnews
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved