HUT Kemerdekaan Indonesia

Daftar Kata Bijak Ucapan HUT ke-71 RI, Kirim di Hari Kemerdekaan Indonesia via WA, FB, IG & Twitter

Menyambut Hari kemerdekaan Indonesia yang ke-75 pada 17 Agustus 2020, ada baiknya berkirim Ucapan Selamat HUT ke-75 RI.

Editor: Murhan
setneg.go.id
Logo HUT Kemerdekaan Indonesia ke-75. 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Menyambut Hari kemerdekaan Indonesia yang ke-75 pada 17 Agustus 2020, ada baiknya berkirim Ucapan Selamat HUT ke-75 RI.

Simak deretan Ucapan Selamat HUT Kemerdekaan RI untuk dibagikan di WhatsApp, Facebook, atau Instagram.

Nah, berikut ini deretan Kata-kata Bijak atau Kata-kata Mutiara untuk ucapan Hari Kemerdekaan ke-75 RI, dirangkum Tribunnews (grup Banjarmasinpost.co.id) dari beberapa sumber, Jumat (14/8/2020).

Kumpulan Kutipan Soekarno Sampai Kahlil Gibran untuk Ucapan HUT Kemerdekaan RI pada 17 Agustus 2020

Kumpulan Puisi Perjuangan Chairil Anwar untuk Sambut HUT Kemerdekaan Indonesia pada 17 Agustus 2020

1. Semoga merdeka tidak hanya berhasil mengambil alih sebuah bangsa. Semoga merdeka benar-benar diaplikasikan untuk segala aspek yang berada di negeri ini. Jayalah terus Indonesiaku, kini dan nanti!

2. Jayalah Indonesiaku, Merdeka ke-75, Berkibarlah sang saka merah putih, Gema seabad silam bangsa Inggris datang meredah pahang dengan peluru bersama senapan membunuh menangkap setiap pejuang, sekarang Indonesia bebas lepas dari penjajah, Merdeka.

3. 17 Agustus itu bukan hanya sekedar balap karung, main petasan atau konvoi keliling kota, tapi 17 Agustus itu persatuan bangsa.

4. Belajarlah untuk sukses di usia muda, supaya ketika tua nanti tidak payah lagi untuk mengejar kesuksesan, karna sudah berjaya. Selamat HUT RI ke-75!

5. Bangsa yang tidak percaya kepada kekuatan dirinya sebagai suatu Bangsa, tidak dapat berdiri sebagai suatu Bangsa yang Merdeka. Selamat HUT RI ke-75!

Ucapan bergambar HUT Kemerdekaan RI ke-75 (5) (iFabrix)

6. Gantungkan cita-cita mu setinggi langit! Bermimpilah setinggi langit. Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang. Selamat HUT RI ke-75!

7. "Robek-robeklah badanku, potong-potonglah jasad ini, tetapi jiwaku dilindungi benteng merah putih, akan tetap hidup, tetap menuntut bela, siapapun lawan yang aku hadapi, Selamat HUT RI ke-75!" – Jenderal Sudirman

8. Kemerdekaan bukan tanda untuk berhenti berjuang, tapi tanda untuk berjuang dengan lebih keras lagi. Selamat HUT RI ke-75!

9. Perjuangan bangsa indonesia bukan hanya dari masa lalu. Hari ini, hari esok, dan selamanya. Perjuangan kita belum berakhir. Mari kita perjuangkan bersama indonesia adil dan sejahtera. Dirgahayu Indonesia.

10. Hari kemerdekaan ini bukan hadiah dari Belanda, tapi ini adalah perjuangan dan darah para pahlawan. Selamat hari kemerdekaan.

Ucapan bergambar HUT Kemerdekaan RI ke-75 (7) (iFabrix)

Sumber: Tribunnews
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved