Berita Kesehatan
Kunyit dan Madu Mampu Tingkatkan Imun hingga Pangkas Kolesterol
Kunyit dan madu sama-sama sudah terbukti memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Lantas, bagaimana jika keduanya digabungkan? Tentu, manfaatnya.
BANJARMASINPOST.CO.ID - Kunyit dan madu sama-sama sudah terbukti memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Lantas, bagaimana jika keduanya digabungkan? Tentu, manfaatnya sangatlah baik untuk tubuh, apalagi di masa wabah seperti saat ini.
Sebagai bahan alami, baik kunyit maupun madu, dipercaya dapat membantu meningkatkan daya tahan tubuh, menurunkan kolesterol, bahkan mencegah kanker.
Berikut ini beberapa manfaat minum kunyi dan madu yang sayang jika dilewatkan.
1. Meningkatkan sistem imun
Salah satu manfaat minum kunyit dan madu yang bisa kita dapatkan adalah meningkatnya sistem imun. Sebab, baik kunyit maupun madu sama-sama memiliki sifat antioksidan dan antiperadangan.
Sifat-sifat tersebut akan membantu tubuh lebih siap dalam menghadapi serangan berbagai penyebab penyakit mulai dari bakteri hingga virus.
2. Menurunkan kolesterol
Kunyit maupun madu juga sama-sama dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat atau LDL di tubuh. Tingginya kadar kolesterol merupakan faktor risiko utama terjadinya penyakit jantung dan stroke.
3. Menyehatkan paru-paru
Rutin mengonsumsi kunyit juga dinilai baik untuk kesehatan paru-paru. Rempah yang satu ini disebut berpotensi meredakan gejala penyakit paru kronis.
Kopi atau Teh yang Cocok di Pagi Hari? Jangan Buru-buru Memilih Sebelum Baca Penjelasannya |
![]() |
---|
CIRI-ciri Kamu Kena Diabetes, Jangan Cuek dengan Luka Kecil Dampaknya Bakal Luar Biasa |
![]() |
---|
Tangkal Covid-19, Komposisi Gizi Seimbang Tunjang Imunitas Tubuh |
![]() |
---|
VIDEO Viral, Pengobatan Mata Gunakan Cacing di Tapin, Datangkan PasienĀ 60 Orang Perhari |
![]() |
---|
Minum Kopi Siang Hari Bikin Lebih Cepat Ngantuk, Kok Bisa Ya? Ini Penjelasan 'Dokter Tidur' |
![]() |
---|