Prakiraan Cuaca

Peringatan Dini Cuaca Bandung dan 32 Kota Selasa 27 Juni 2023, Waspada Jambi dan Banjarmasin

Inilah Prakiraan Cuaca besok Selasa 27 Juni 2023, BMKG sebut cuaca Bandung cerah berawan, dan waspada Cuaca Banjaramsin dan cuaca Jambi

Editor: Irfani Rahman
BANJARMASINPOST.CO.ID/MUHAMMAD FIKRI
Kabut Asap. Inilah Prakiraancuaca Selasa 27 Juni2023 untuk 33 kota besar di Indonesia. Waspada Cuaca Banjarmasin dan Jambi. Simak cuca Bandung 

BANJARMASINPOST.CO.ID- Berikut Prakiraan Cuaca untuk besok Selasa 27 Juni 2023. BMKG beri peringatan dini untuk cuaca  33 kota besar di Indonesia .

Adapun cuaca Bandung untuk besok cerah dan cerah berawan sepanjang hari.

Yang perlu di waspadai adalah Cuaca Banjarmasin yang akan diselimuti asap pada pagi dan dinihari.

Tak jauh berbeda dengan cuaca Jambi yang akan diselimuti kabut pada pagi hari

Pada bulan Juni 2023, berdasarkan prakiraan cuaca BMKG, sejumlah wilayah di Indonesia masih dilanda hujan.

Baca juga: Gempa M 4,7 Guncang Malang Senin 26 Juni 2023, BMKG: Getaran Terasa hingga Trenggalek dan Jember

Baca juga: Rincian Harga Perhiasan Emas 99 di Banjarmasin 25 Juni 2023, Tinggal Pilih Tersedia Berat 0,5 Gram 

Meskipun begitu, prakiraan cuaca BMKG memperlihatkan, ada juga beberapa wilayah yang masih terlihat cerah.

Berikut ini prakiraan cuaca, Selasa (27/6/2023) yang telah dirangkum TribunWow.com dari situs resmi BMKG:

1. Banda Aceh

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam:  Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah

2. Denpasar

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Cerah Berawan
Dini Hari: Cerah Berawan

3. Serang

Pagi: Cerah Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Berawan
Dini Hari: Berawan

4. Bengkulu 

Pagi: Berawan
Siang: Cerah Berawan
Malam: Hujan Ringan
Dini Hari: Hujan Ringan

Baca juga: Resep Sate Buntel Kambing dan Sapi di Hari Raya Idul Adha 2023, Kreasi Hidangan Mudah Dibuat

Baca juga: Promo KFC Senin 26 Juni 2023, 5 Pcs Chrispy Strips + 3 Cup Yakiniku Sauce Cuma Rp 43.182 

Sumber: TribunWow.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved