Lowongan Kerja

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja, Terbuka Bagi Lulusan D3 dan S1, Berikut Posisi Dicari

PT Astra Honda Motor saat ini membuka lowongan kerja. Simak syarat serta kualifikasi dan posisi kerja yang dicari

Editor: Irfani Rahman
https://www.freepik.com/
Ilustrasi lowongan kerja.PT Astra Honda Motor membuka lowongan kerja. Ini posisi dicari serta syarat kualifikasi bagi pelamar 

1. Telah lulus/semester akhir S1 Akuntansi, Sistem Informasi, Akuntansi Komputer, Manajemen Informatika

2. IPK 3,00

3. Umur maksimal 27 tahun

4. Mahir dalam mengoprasikan dan menggunakan microsoft excel dan power untuk menunjang pekerjaan

5. Mempunyai kemampuan analitis yang baik

6. Detail Oriented.

Batas daftar 31 Desember 2023.

2. Software Engineer

Kualifikasi:

1. Telah lulus/semester akhir S1 Teknik Informatika/ Sistem Informasi/ Teknik Industri/ Teknologi Informasi/ Teknik Komputer

2. IPK 3,00

3. Umur maksimal 27 tahun

4. Memahami design arsitektur entreprise dan mengetahui metodologi serta framework IT arsitektur

5. Memahami konsep database relasional dan dapat melakukan pemrograman database relasional (SQL Programing) dan memanipulasi data (DML)

6. Suka untuk melakukan eksplorasi terkait pemrograman.

Sumber: Tribun Timur
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved