Berita Batola
Pj Bupati Batola Mujiyat Prediksi Skor 3-1 untuk Timnas U-23 Indonesia
Pj Bupati Barito Kuala (Batola) Mujiyat memprediksikan skor 3-1 untuk pertandingan semifinal piala AFC U-23 antara Timnas Indonesia
Penulis: Mukhtar Wahid | Editor: Edi Nugroho
BANJARMASINPOST.CO.ID, MARABAHAN - Pj Bupati Barito Kuala (Batola) Mujiyat memprediksikan skor 3-1 untuk pertandingan semifinal piala AFC U-23 antara Timnas Indonesia versus Timnas Uzbekistan, Senin (29/4/2024) malam.
Pemerintah Kabupaten Barito Kuala mengajak masyarakat nonton bareng siaran langsung sepakbola itu di halaman Kantor Bupati Barito Kuala.
Videotron berukuran 4x6 meter disiapkan untuk memuaskan penonton.
Tak hanya itu, Organisasi Perangkat Daerah di lingkungan Pemerintah Kabupaten Barito Kuala juga menyiapkan hadiah kejutan.
Baca juga: Kapolda Kalsel Sebut Suami Tersangka Dugaan Investasi Bodong Sudah Dipindahkan dari Satker Propam
Baca juga: Bangga ke Timnas Indonesia, Nonbar Semifinal Piala Asia U-23 di Balangan Terfokus Dua titik
Penonton yang didominasi kalangan remaja dan pemuda itu mengumpat fotokopi KTP untuk diundi pelaksana nobar. (Banjarmasinpost.co.id/ Mukhtar Wahid)
| Dari Lumpur ke Harapan, Warga Desa Tumih Batola Sambut Gembira Jalan Baru dan Air Bersih |
|
|---|
| Mayat Pencari Ikan yang Tenggelam di Sungai Barito Batola Ditemukan Tim SAR Gabungan |
|
|---|
| Tim SAR Temukan Warga Bakumpai Batola yang Jatuh di Sungai Barito, Setelah Pencarian Selama 20 Jam |
|
|---|
| Perahu Kecil Ditemukan Tanpa Awak di Sungai Barito, Penangkap Ikan Diduga Tenggelam di Batola |
|
|---|
| Perbaikan Jembatan Barito Selama Tiga Hari, Truk Dilarang Melintas Siang Hari |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.