Selebrita
Satu Kondisi Jennifer Coppen Siap Angkat Kaki dari Indonesia, Kekasih Justin Hubner Minta Doa
Satu kondisi yang buat Jennifer Coppen siap angkat kaki dari Indonesia, kekasih Justin Hubner minta doa.
"Kalau nggak ada Kamari dan Jusa (panggilan sayang Jennifer untuk Justin) mungkin aku udah nyerah dan udah nggak ada di sini lagi," tambahnya.
Selama ini Jennifer dikenal sebagai sosok yang periang dalam setiap konten yang ditampilkannya.
Namun aktris 24 tahun itu mengaku dirinya tak sekuat itu.
"Jujur nggak pengin nunjukin kalau aku lagi lemah, tapi jujur kok kadang berat banget jadi orang yang berusaha kuat dan tegar,"urainya.
Di momen itu, Jennifer juga menceritakan pernah kekasihnya yang membuatnya tetap semangat menjalani hidup.
"Aku nggak sering posting ini, kalian nggak tahu seberapa sering Jusa menolong aku dalam kegelapan, tanpa Jusa aku nggak akan sekuat ini," akunya lagi.
(Banjarmasinpost.co.id/Tribunnews.com)
| Kondisi Kesehatan Membaik Berkat Raffi Ahmad, Fahmi Bo Atur Jadwal Ijab Kabul dengan Mantan Istri |
|
|---|
| Perilaku Sarwendah dan Giorgio Antonio Kala Berduaan Disorot, Komentar Nyinyir Langsung Dijawab |
|
|---|
| Terbang ke Yogyakarta, Luna Maya Teken Dokumen Jual Beli Lahan Setengah Hektare Bareng Maxime |
|
|---|
| Gugatan Hak Cipta Terhadap Vidi Aldiano Kandas, Postingan Keenan Nasution Diserbu Nyinyiran |
|
|---|
| Penyebab Asli Amanda Manopo Tak Punya Teman di IG Akhirnya Terjawab, Kenny Austin Jadi Pengecualian |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/Kolase-Jennifer-Coppen-Justin-Hubner-dan-Kamari.jpg)