Liga 2 Championship 2025
Barito Putera Masih Terbaik Dibanding PSS Sleman dan Garudayaksa, Begini Faktanya
Barito Putera sejauh ini tim paling sedikit kebobolan yakni hanya dua gol dari tujuh pertandingan Pegadaian Championship 2025-2026
Apalagi bagi Alexsandro yang menyandang top scorer Liga 2 musim 2023-2024 dengan koleksi 19 gol.
Pembukian keduanya dan juga penyerang lokal Barito Putera, bisa dilampiaskan pada pertandingan selanjutnya melawan Persiba Balikpapan, pada Minggu malam (2/11/2025).
Derbi Borneo ini bakal seru dan menarik. Tuan rumah bertekad setop kekalahan, sedangkan tim tamu ingin lanjutkan tren positif.
Penulusuran banjarmasinpost.co.id, kedua tim kebanggan pulau Kalimantan itu telah bentrok sebanyak delapan kali sejak 2012.
Barito Putera memenangi lima laga, dua kali berakhir seri dan Persiba Balikpapan sekali menang dengan skor 1-0 pada Liga 1 2013.
Dan sejauh ini, Barito Putera selalu berjaya tiap main di hadapan pendukungnya. Apakah termasuk pada pertarungan Minggu malam nanti? (banjarmasinpost)
Head to Head Barito Vs Persiba
2017/10/20 Persiba Balikpapan 2-3 Barito Putera
2017/07/09 Barito Putera 1-0 Persiba Balikpapan
2016/12/12 Persiba Balikpapan 1-1 Barito Putera
2016/08/21 Barito Putera 3-1 Persiba Balikpapan
2014/01/11 Persiba Balikpapan 0-1 Barito Putera
2013/06/02 Barito Putera 1-0 Persiba Balikpapan
2013/03/28 Persiba Balikpapan 1-0 Barito Putera
2012/12/02 Persiba Balikpapan 1-1 Barito Putera
Persiba Balikpapan
Persiku Kudus
PSS Sleman
Persela Lamongan
PS Barito Putera
Bayu Pradana
Laskar Antasari
Stefano Cugurra
Teco
Garudayaksa FC
Jaime Moreno
Alexsandro Ferreira
top scorer
| 7 Duta Pancasila Paskibraka Banjarmasin Dilantik, Dibekali Pelatihan Sisko Bangsa |
|
|---|
| Tergelincir Jatuh Ke Jurang Saat Buang Sampah, PNS di Bali Dilarikan Ke Rumah Sakit |
|
|---|
| Meiza Aulia Perbaiki Gugatan Cerai pada Eza Gionino, Sentil Tuntutan Nafkah Rp25 Juta Per Bulan |
|
|---|
| Bulan Bahasa 2025 SMP Santa Angela: Panggung Ekspresi, Karakter, dan Cinta Bahasa |
|
|---|
| QRIS Tap Resmi Dilaunching di Kalsel, Begini Cara Aktifkan dan Keunggulannya |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.