TAG
Panama Papers
-
Ini Dia Orang Penting Indonesia Diduga Terlibat Panama Papers
Dampaknya pun mulai terlihat, masyarakat di beberapa negara mendesak pemimpin negaranya untuk lebih transparan.
Rabu, 6 April 2016 -
Heboh Panama Papers, Perdana Menteri Islandia Mundur
"Panama Papers" adalah dokumen rahasia yang memuat daftar klien kelas kakap yang menginginkan uang mereka tersembunyi dari endusan pajak di negaranya.
Rabu, 6 April 2016 -
"Panama Papers" Jadi Blunder 14 Pesepak Bola
Melalui pernyataan resmi, Real Sociedad tidak memungkiri metode pembayaran tersebut. Namun, ini dianggap sudah lumrah.
Rabu, 6 April 2016 -
Ini Cara Nasabah Superkaya Simpan Harta di Luar Negeri
Terdapat 2.961 nama dari Indonesia yang memiliki rekening di luar negeri yang dilakukan melalui bank offshore.
Rabu, 6 April 2016 -
Luhut Akan Pelajari Dokumen Panama Papers
Sebanyak 11 juta dokumen klien milik sebuah kantor hukum di Panama, Mossack Fonseca, bocor ke tangan publik dan menggemparkan dunia.
Selasa, 5 April 2016 -
Keluarga Sangkal Lionel Messi Terlibat Penggelapan Pajak
Khusus Lionel Messi, keluarga bintang Barcelona dan Timnas Argentina itu membantah laporan media online Spanyol, El Confidencial dan Sportsmail.
Selasa, 5 April 2016 -
Terkait Mega Star Enterprises, Messi Akan Tuntut Surat Kabar El Confidencial
Seperti dilansir Mirror, Messi dituduh menyiapkan jaringan penipuan pajak menggunakan perusahaan asal Panama
Selasa, 5 April 2016 -
Panama Papers, Ungkap Bagaimana Orang Kaya di Dunia Menyembunyikan Uang Mereka dari Pajak
Jika apa yang dikeluarkan Edward Snowden pernah disebut sebagai “kebocoran terbesar dalam sejarah jurnalisme data”,
Senin, 4 April 2016