Berita Kaleng

Senin Besok, Lapangan Senaman Mantikai Bakal Dipadati Sepuluh Ribu Warga Muhammadiyah

Sebanyak sepuluh ribu orang warga Muhammadiyah akan memenuhi Lapangan Senaman Mantikai, Palangkaraya, Senin (27/11/2017).

Penulis: Fathurahman | Editor: Eka Dinayanti
tribunkalteng.co/fathurahman
Ketua Panitia lokal Tanwir II Muhammadiyah, Palangkaraya, H Daryana. 

BANJARMASINPOST.CO.ID, PALANGKARAYA - Sebanyak sepuluh ribu orang warga Muhammadiyah akan memenuhi Lapangan Senaman Mantikai, Palangkaraya, Senin (27/11/2017).

Kedatangan warga Muhammadiyah terutama kaum mudanya tersebut untuk mengikuti Apel Kebangsaan Kokam.

Baca: Lihat Ringgo Agus Rahman Saat Masih Gondrong dan Belum Terkenal, Ternyata Pernah Ikut Katakan Cinta

Baca: Terima Penghargaan di Vietnam, Agnez Mo Disuruh Turun Panggung, Eh Warganet Malah Salah Fokus

Apel kebangsaan merupakan acara pembukaan Tanwir II Pemuda Muhammadiyah yang kegiatannya mulai dilaksanakan sejak 26-29 -November 2017.

"Sebanyak sepuluh ribu pemuda Muhammadiyah akan hadir dalam kegiatan apel tersebut, karena saat itulah kegiatan Tanwir II Pemuda Muhammadiyah dibuka," kata Ketua Panitia Lokal Tanwir II Pemuda Muhammadiyah Palangkaraya, H Daryana, Minggu (26/11/2017) .

Sumber: Tribun Kalteng
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved