Kehidupan LGBT di Banjarmasin
Gay di Banjarmasin Blak-blakan Soal Kehidupan Seksnya, Begini Posisi sebagai Wanita Atau Pria
Lesbian Gay Biseksual Transgender (LGBT), terbayang gak sih bagaimana cara mereka berhubungan intim?
Penulis: Isti Rohayanti | Editor: Ernawati
Jika saja ada, maka menurut Anang mungkin saja sudah banyak anak yang dibuang dari hasil hubungan gelap.
Sekadar tambahan, Anang merupakan gay yang mampu berperan sebagai perempuan ataupun laki-laki.
Karena di dalam pasangan sesama jenis ada peran bagi keduanya.
Di mana ia yang berperan sebagai laki-laki disebut “top” dan ia yang berperan sebagai perempuan disebut “bottom”. (Banjarmasinpost.co.id/ Isti Rohayanti)
