Berita Nasional

Pinjam Uang untuk Beli Hp atau Motor, Awas Riba! Pakai Sapujagatnya MUI Terbebas Riba

Dengan adanya program sapujagat, diharapkan dapat mengubah pola pikir masyarakat untuk tidak mengajukan pinjaman yang ada ribanya.

Editor: Didik Triomarsidi
Dok. HaloMoney.co.id
Ilustrasi uang. 

Sementara itu, Wasekjen MUI Sholahudin Al-Ayubi menambahkan program ini untuk memberantas riba dan membentuk pola pikir warga agar tidak lagi mengajukan pinjaman yang ada ribanya.

Meskipun, MUI sebetulnya telah memberikan fatwa haram tentang riba sejak 2003. Namun, masyarakat masih banyak belum tahu tentang fatwa itu.

“Lewat Sapujagat ini kita ingin memberikan edukasi kepada warga tentang bahaya riba. Juga tidak lagi mengajukan pinjaman yang ada ribanya,” ungkapnya.(*)

Hai Guys! Berita ini ada juga di TRIBUNNEWS.COM

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved