Berita Jakarta
Putri Presiden Keempat RI Jadi Komisaris Garuda Indonesia, Ini Alasan Erick Thohir pilih Yenny Wahid
Putri Presiden Keempat RI, Jadi Komisaris Garuda Indonesia, Ini Alasan Erick Thohir Angkat Yenny Wahid.
Pertama, Chairal Tanjung ditunjuk menjadi wakil komisaris utama Garuda Indonesia.
Kedua, putri mantan Presiden RI Abdurrahman Wahid, yakni Yenny Wahid ditunjuk menjadi komisaris independen Garuda Indonesia.
Ketiga, Elisa Lumbantoruan juga ditunjuk menjadi komisaris independen maskapai plat merah itu.
Keempat, posisi komisaris diduduki oleh Peter Gontha.
“Kami yakin insan Garuda akan mendukung tim yang baru ini. Mudah-mudahan tim baru ini bekerja dengan cepat,” ujar mantan Komisaris Utama Garuda Indonesia Sahal Lumban Gaol dalam konferensi pers di Cengkareng, Tangerang, Rabu (22/1/2020).
Artikel ini sebagian telah tayang di Kompas.com dengan judul "Triawan Munaf hingga Yenny Wahid Masuk Jajaran Komisaris Garuda Indonesia", Akhdi
(Tribunnews.com/Daryono) (Kompas.com/Martin Pratama)
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul BREAKING NEWS: Putri Gus Dur, Yenny Wahid Diangkat Jadi Komisaris Garuda Indonesia,
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/putri-presiden-keempat-ri-abdurrahman-wahid-gus-dur-yenny-wahid.jpg)