Berita Balangan

Pembangunan SD Kecil di Ambatunin Dipercepat, Tahun Ajaran 2020/2021 Direncanakan Terdaftar Resmi

Tentunya Dinas Pendidikan Kabupaten Balangan juga menunggu keluarnya SK Bupati tentang pendirian dan operasionalnya SD tersebut Juni mendatang.

Penulis: Isti Rohayanti | Editor: Eka Dinayanti
Foto kiriman Disdik Balangan untuk Bpost
Penduduk Dusun Ambatunin, Desa Uren, Kecamatan Halong, Balangan, Kalsel, membersihkan area yang akan dibangun SD Kecil di kawasan tersebut 

Selain itu, akses jalan hanya jalan setapak yang sebagian sisi kiri kanannya adalah jurang.

Tentunya untuk pergi ke dusun ini, diperlukan perjuangan yang dianggap tidak gampang.

Belum lagi apabila menggunakan jasa ojek warga setempat, bisa mencapai Rp 400.000 sampai Rp 450.000.

Hal itu dikarenakan kondisi jalan menuju Dusun Ambatunin yang dianggap ektream dan sulit dilewati.

(Banjarmasinpost.co.id/isti rohayanti)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved