Berita Tanahlaut

Beras Lokal Tanahlaut Dilepas ke Pasaran, Cita Rasanya Enak dan Tanpa Bahan ini

Data pada Dinas Tanaman Pangan, Hortikultura, dan Perkebunan (Diatanhortibun) Tala, beras tersebut bernama Beras Mayang Jambun.

Penulis: BL Roynalendra N | Editor: Eka Dinayanti
Humpro Pemkab Tala
Petinggi Pemkab Tala bangga memperlihatkan beras lokal, Beras Mayang Jambun seusai seremonial launching-nya di Desa Handilbirayang Bawah, Rabu kemarin 

"Lima desa berciri khas tersebut akan diberi piagam penghargaan, pada saat acara puncak hari jadi Tala nanti," ujarnya.

Asisten Bidang Pemerintahan Setda Tala H Bambang Kusudarisman mengatakan desa berciri khas akan terus diperluas sehingga memunculkan daya tarik tersendiri.

"Jika ada yang berkunjung pun bisa diarahkan untuk melihat langsung desa-desa yang memiliki ciri khasnya masing-masing," katanya.

Dengan adanya desa berciri khas, desa bisa makin mengembangkan potensi yang ada sehingga masyarakatnya bisa mendapatkan penghasilan tambahan.

Dapat menciptakan lapangan pekerjaan bagi warga desa setempat, nenggaungkan potensi desa sehingga bisa menghidupkan perekonomian di desa tersebut.

(banjarmasinpost.co.id/roy)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved