Kabar DPRD Tanah Laut
Sikapi Aspirasi Nelayan Kualatambangan, DPRD Tanahlaut Gelar Hearing Libatkan DKPP
Komisi II DPRD Tanahlaut menggelar rapat dengar pendapat terkait aspirasi nelayan Kuala Tambangan
Penulis: BL Roynalendra N | Editor: Hari Widodo
H Junaidi untuk BPost
Komisi II DPRD Tanahlaut menggelar RDP terkait aspirasi nelayan Kuala Tambangan, Senin (17/4/2023) siang.
Apa langkah selanjutnya? "Saat ini kan sudah direkomendasikan oleh DKPP untuk permintaan ke PT Pertamina Patra Niaga sesuai kuota yang ada untuk disalurkan semua kepada nelayan yang ada di Kuala Tambangan sesuai data kapal yang ada pada kelompok nelayan dan pemerintahan desa dan sesuai data yang ada pada DKPP," kata Junaidi.
Karena itu, lanjutnya, pihaknya melihat dulu pelaksanaan pada bulan April dan Mei mendatang.
Apabila kuota tersebut tidak disalurkan sesuai SOP, baru lah pihaknya mengundang yang berwenang dalam hal memberi kuota bio solar tersebut untuk dievaluasi bagi penyalur. (AOL)
Tags
nelayan Kualatambangan
Komisi II DPRD Tanahlaut
bio solar
Kecamatan Takisung
Berita Banjarmasinpost Hari Ini
Berita Terkait: #Kabar DPRD Tanah Laut
| Dewan Kawal Pengelolaan Faskes Kerjasama dengan BPJS Kesehatan, Diharapkan Perkuat Layanan |
|
|---|
| Momentum HUT Ke-80 RI, Pimpinan DPRD Tanahlaut Bersama Bupati Simak Pidato Kenegaraan Presiden |
|
|---|
| Wakil Rakyat Tala Dorong Produk UMKM Masuk Retail Modern, Diskumdag Diminta Segera Realisasikan MoU |
|
|---|
| DPRD Tala Tegaskan Dukung Penuh Visi Misi Bupati, Khairil: Namun Tetap Independen dan Objektif |
|
|---|
| Tindaklanjuti Aksi Demo SBNI, Komisi 3 DPRD Tala Bakal Tinjau Tambang Bijih Besi di Pemalongan |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.