Pemilu 2024

Nasib Para Mantan Napi yang Jadi Caleg Pemilu 2024 Baik DPD dan DPR RI, Susno Duadji Peringkat Dua

Hingga hari ini, Sabtu 17 Februari 2024, Susno terlihat berada di peringkat kedua Pileg Pemilu 2024 dengan meraih suara sekitar 13 ribu.

Editor: Rahmadhani
zoom-inlihat foto Nasib Para Mantan Napi yang Jadi Caleg Pemilu 2024 Baik DPD dan DPR RI, Susno Duadji Peringkat Dua
KOMPAS/RODERICK ADRIAN MOZES
Mantan Kepala Bareskrim Polri Komjen (Purn) Susno Duadji, saat diwawancara Kompas TV di kediaman pribadinya di Puri Cinere, Jalan Cibodas I, Depok, Jawa Barat, Kamis (6/12/2012).

Sandi Suwardi Hasan: 4.901 suara (Hanura, dapil Jawa Timur IV)

Wa Ode Nurhayati: 5.608 suara (Hanura, dapil Sulawesi Tenggara)

Evy Susanti: 5.031 suara (Demokrat, dapil Jawa Barat III)

Lukas Uwuratuw: 4.655 suara (Demokrat, dapil Maluku)

Thaib Armaiyn: 5.487 suara (Demokrat, dapil Maluku Utara)

Hendra Karianga: 2.007 suara (Perindo, dapil Maluku Utara)

Soleman Sikirit: 925 suara (Perindo, dapil Papua Barat)

Madini Farouq: 4.498 suara (PPP, dapil Jawa Timur IV)

Selengkapnya bisa dicek di SINI

Berita ini sudah tayang di Tribunnews

Sumber: Tribunnews
Halaman 4/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved