Perempuan Tewas di Perkemahan
Ini Benda Aneh yang Ditemukan saat Wanita Tewas di Perkemahan Bangi Wao Tamiang Layang Bartim
Ini benda Janggal yang ditemukan saat wanita tewas di Perkemahan Bangi Wao Tamiang Layang Bartim.
Editor:
Edi Nugroho
istimewa
Mega Ekatni atau ME (18), remaja perempuan yang tewas terbakar bersama motornya di Perkemahan Bangi Wao Tamiang Layang, Barito Timur dikenal ramah.
Baca juga: Pembunuhan Winda Mahasiswi Kedokteran, Polres Kotim Sita Alat Bukti Meracik Minuman Fermentasi
Baca juga: Tersangka Lina Otak Pembunuhan Bos Kafe, Sakit Hati dan Cemburu Pacarnya Dekat dengan Korban
Berdasarkan informasi yang didapat, ME ditemukan warga dengan posisi sudah tidak bernyawa terbakar dengan sepeda motor yang dikendarai.
Tubuh korban berada satu meter dari kendaraan yang terbakar. Pada leher korban terdapat selang kecil melilit dan telah meleleh, karena kobaran api. (*)
Artikel ini telah tayang di Tribunkalteng.com dengan judul Ada Selang Kecil Melilit Leher Remaja Terbakar di Bartim Dibawa untuk Autopsi di RSUD Taming Layang,
Berita Terkait: #Perempuan Tewas di Perkemahan
| Polda Kalteng dan Polres Bartim Dalami Kasus Tewasnya Wanita di Perkemahan Bangi Wao Tamiang Layang |
|
|---|
| Sempat Upload Foto, Intip Kehidupan Wanita yang Tewas di Perkemahan Bangi Wao Tamiang Layang Bartim |
|
|---|
| Wanita Tewas di Perkemahan Bangi Wao Tamiang Layang Barito Timur, Ini Harapan Keluarga Korban |
|
|---|
| Ini Alasan Direktur RSUD Taming Layang Belum Ungkap Hasil Autopsi Kematian Perempuan di Perkemahan |
|
|---|
| Ungkap Dugaan Pembunuhan Wanita di Bartim, Ini yang Dilalukan Tim Polda Kalteng |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.