CPNS 2024
Formasi Lulusan SMA dan S1 CPNS 2024 di Kemenkeu, Lengkap dengan Syarat Pendaftarannya di SSCASN
Berikut ini adalah formasi CPNS Kemenkeu 2024 lengkap syarat dan cara bikin akun SSCASN untuk lulusan SMA dan S1.
Fasilitator Pemerintahan
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Akuntansi
Penempatan: DJPPR, BKF
Jumlah Formasi: 2
Fasilitator Penerapan Standar dan Penilaian Kesesuaian
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Teknik Perkapalan
Penempatan: DJP
Jumlah Formasi: 4
Fasilitator Penerapan Standar dan Penilaian Kesesuaian
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Teknik Geodesi / S-1 Teknik Geodesi dan Geomatika / S-1 Teknik Geologi
Penempatan: DJP
Jumlah Formasi: 4
Penata Keprotokolan
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Sastra Inggris
Penempatan: DJP
Jumlah Formasi: 2
Fasilitator Pemerintahan
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Ekonomi / S-1 Ekonomi Pembangunan
Penempatan: BKF
Jumlah Formasi: 1 (Penyandang Disabilitas)
Fasilitator Pemerintahan
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Ekonomi / S-1 Ekonomi Pembangunan
Penempatan: BKF
Jumlah Formasi: 2 (Lulusan Terbaik)
Konselor SDM
Kualifikasi Pendidikan: S-1 Psikologi
Penempatan: DJPK
Jumlah Formasi: 1 (Lulusan Terbaik)
Pengawas Pendataan Statistik
| Calon PNS-PPPK Kecewa Pengangkatan Diundur, Warga Banjarmasin Ini Terlanjur Mundur sebagai Manajer |
|
|---|
| Kemenpan RB Pastikan Jadwal Pengangkatan CPNS 2024 Serentak 1 Oktober 2025, PPPK 1 Maret 2026 |
|
|---|
| Pemprov Kalsel Umumkan Proses Pemberkasan CPNS 2024, 25 Formasi Kosong |
|
|---|
| Daftar Dokumen untuk Pengisian Daftar Riwayat Hidup NIP CPNS 2024, Simak Panduan dan Jadwalnya |
|
|---|
| Tutorial Cek Pengumuman Hasil PPPK Kemenag 2024 bagi Peserta yang Lolos, Simak Syarat isi DRH |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.