Tsunami Terjang Pantai Anyer
Korban Tsunami Terdampar 9 Hari di Pohon Mati, Bertahan Makan Sampah Laut Hingga Ditemukan TNI AL
Seorang korban tsunami ditemukan selamat oleh anggota TNI Angkatan Laut yang menyisir perairan Lampung Selatan, Minggu (30/12/2018).
"Semingguan," jawab Lago saat ditanya petugas berapa lama ia berada di Pulau Panjang.
Ia bertahan hidup dengan memakan apa saya yang ditemukannya, termasuk sampah di laut.
Baca: Daftar Ucapan Selamat Tahun Baru 2019 dalam 89 Bahasa, Mulai Jepang, Inggris, Korea Hingga Afrika
Ia pun tak sendiri, beberapa orang temannya juga menjadi korban dan terdampar.
Salah seorang temannya disebutkan hilang, dan Lago hanya menemukan perahunya.
"Yang di Pulau Baru hancur, hanya perahunya doang yang ketemu," ujarnya.
Sementara satu temannya bernama Jokowi disebutkan berada di pulau yang sama, namun kini tak diketahui keberadaanya.
Hingga berita ini diturunkan belum ada keterangan resmi dari pihak TNI AL terkait penemukan korban tsunami tersebut.
Simak video di atas. (Tribun-Video.com/Alfin Wahyu Yulianto)
Simak Videonya:
Berita Ini Juga Ada di TRIBUvideo.COM
Baca: Kejadian Aneh di Makam Andi Seventeen, Korban Tsunami Banten Dirasakan Erix Soekamti
Baca: Kronologi Sebenarnya Tsunami Banten (Tsunami Selat Sunda) Diungkap BMKG, Gunung Anak Krakatau?
