Sumur Bor Keluar Api

BREAKING NEWS : Warga Geger, Tiga Sumur Bor di Sungai Sangkai Desa Bedandan Batola Keluar Api

Warga di RT 01 dan 02 Sungai Sangkai Desa Bedandan, Kecamatan Cerbon, Kabupaten Batola keluar api, Minggu (1/12/19) geger.

Penulis: Edi Nugroho | Editor: Hari Widodo
istimewa/salfiannor
Pipa dari tiga sumur bor di RT 01 dan 02 Sungai Sangkai Desa Bedandan, Kecamatan Cerbon, Kabupaten Batola keluar api, Minggu (1/12/19). 

BANJARMASINPOST.CO.ID - Warga di RT 01 dan 02 Sungai Sangkai Desa Bedandan, Kecamatan Cerbon, Kabupaten Batola keluar api, Minggu (1/12/19) geger.

Tiga sumur bor yang dikabarkan proyek Pemkab Batola mengeluarkan api.

Kontan penenemuan gas dari pengeboran dengan kedalaman sekitar 30 sampai 40 meter ini menggemparkan warga Sungai Sangkai.

Warga pun silih berganti melihat keberadan api dari sumur bor tersebut.

Destinasi Lokal Banua Pulau Samber Gelap Bisa Jadi Pilihan Libur Akhir Tahun, Ini Paket dan Tarifnya

Kewarganegaraan Agnez Mo Dicabut Pasca Tak Berdarah Indonesia Diminta Netizen, Eks Rezky Bereaksi

Apik Rutin Serahkan Zakat ke Baznas, Rasakan Manfaat Perusahaan Terus Berkembang

Keretakan Rumah Tangga Krisdayanti & Raul Lemos Kerap Dituduhkan, Ayah Aurel Hermansyah Balas Ini

Tak mau kalah ketinggalan informasi warga, Kaur Keuangan Desa Bedandan Kabupaten Batola, Salfiannor pun mencek keberadaaan tiga sumur bor yang mengeluarkan api tersebut.

Menurut Salfiannor, pekerja sumur bor awalnya menggali kedalaman 40 meter dan ditemukan air asin.

“Saat dipasang pipa penyedot air dan air dialirkan ke atas, ternyata berbau gas. Nah, karena bau gas, pekerja mencoba menyalakan di ujung pipa tersebut dan keluar api. Ternyata ada potensi minya di Desa Bedandan,” kata Salfiannor.

Jaka Kini Berjuang sebagai Relawan, Banjarmasin Tertinggi Kasus HIV/AIDS

Nadiem Tak Buru-buru Hapus UN, Kampanyekan Tagar Merdeka Belajar

Salfiannor juga heran pipa besi tempat rambatan gas yang mengeluarkan api tidak panas. Mungkin karena api hanya menyala di ujung pipa sumur bor tersebut. (Banjarmasinpost.co.id/edi nugroho)

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved