Ramadhan 2024
Resep Menu Buka Puasa Ramadhan 2024, Sajian Takjil Aneka Kolak Menggugah Selera
Resep menu buka puasa 2024 di bulan Ramadhan 1445 Hijriyah, ada Kolak Bola Ketan dan Kolak Pisang Candil.
Editor:
Mariana
sajiansedap
Resep menu buka puasa 2024 di bulan Ramadhan 1445 Hijriyah, ada Kolak Bola Ketan dan Kolak Pisang Candil.
- 4 buah mata nangka, dipotong kotak kecil
Bumbu Kolak:
- 250 gram gula pasir
- 1/8 sendok teh vanili bubuk
- 2 lembar daun pandan, disimpulkan
- 1/2 sendok teh garam
- 1500 ml santan dari 1 butir kelapa
- 6 buah pisang kepok belah 2 bagian memanjang
- 25 gram sagu mutiara merah, direbus
- 50 gram kacang tanah tanpa kulit, disangrai
Cara Membuat Kolak Bola Ketan:
1. Ketan, kukus beras ketan 15 menit sampai merekah.
2. Rebus air, daun pandan, dan garam sampai mendidih.
Tambahkan ketan kukus, aduk sampai meresap.
3. Kukus dengan api sedang 30 menit sampai matang dan angkat.
Berita Terkait: #Ramadhan 2024
| Fenomena War Takjil Ramadan 2024, Jadikan Momen Berdakwah dan Meneladani Nabi Muhammad SAW |
|
|---|
| Benarkah Beras Zakat Fitrah Harus Lebih Mahal dari Konsumsi Sehari-hari? Ini Kata Buya Yahya |
|
|---|
| Contoh Itikaf Nabi SAW Diuraikan Ustadz Abdul Somad, Berlangsung 10 Hari Hingga Pagi Idul Fitri |
|
|---|
| Doa Khusus Malam Lailatul Qadar, Ustadz Adi Hidayat Ingatkan Tak Tinggalan Ibadah Ini |
|
|---|
| Tutorial Zakat Fitrah bagi Pemudik, Buya Yahya Terangkan Sesuai Tempat Berlebaran |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.