Gempa Sulawesi Utara
Gempa Guncang Sulut Minggu 2 Juni 2024, Imbas Magnitudo 4,8, Cek Pusat Getaran
Gempa Hari Ini Minggu 2 Juni 2024 terjadi di Sulawesi Utara, cek info mengenai gempa Sulut kali ini termasuk titik pusat getaran
BANJARMASINPOST.CO.ID - Berikut Info Gempa Hari Ini Minggu 2 Juni 2024. BMKG merilis Gempabumi Terkini guncang Sulawesi Utara tepatnya Kecamatan Ratahan, Kabupaten Minahasa Tenggara.
Adapun gempa bumi kali ini berkekuatan magnitudo 4,8.
Belum dirinci dampau gempa Sulut kali ini dan wilayah mana saja mengalami getarannya.
Namun warga dihimbau selalu waspada jika terjadi gempa bumi.
Sedangkan waktu gempa Ratahan baru saja yakni pukul 13:47 WIB.
Sementara itu gempa berada 70 km Tenggara RATAHAN-MITRA-SULUT)
Titik lokasinya ada di koordinat Lok:0.74LU, 125.35BT
Baca juga: Lagi, Bengkulu Diguncang Gempa Minggu 2 Juni 2024, Imbas M 4,9 di Laut, Cek Pusat Getarannya
Baca juga: Gempa Magnitudo 4,0 Guncang Bengkulu Minggu 2 Juni 2024, Cek Info BMKG Pusat Getaran
Berikut info yang dibagikan BMKG
#Gempa Mag:4.8, 02-Jun-2024 13:47:28WIB, Lok:0.74LU, 125.35BT (70 km Tenggara RATAHAN-MITRA-SULUT), Kedlmn:13 Km #BMKG
Disclaimer: Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data
Skala MMI Gempa
Adapun diketahui getaran gempa diukur dalam skala MMI.
Berdasarkan skala MMI yang dikutip dari laman BMKG, berikut info MMI yang dapat dipelajari:
I MMI
Getaran gempa tidak dapat dirasakan kecuali dalam keadaan luarbiasa oleh beberapa orang.
Baca juga: Fakta Baru Kasus Rudapaksa Nenek di Tapin, Pelaku Residivis Kasus Pencabulan Anak
Baca juga: Lowongan Kerja Freeport Indonesia, Cek Posisi Dicari, Lulusan SMA hingga S1 Bisa Daftar
Gempa Hari Ini
Gempabumi Terkini
gempa bumi
Sulawesi Utara
gempa Sulut
Kecamatan Ratahan
gempa Ratahan
Banjarmasinpost.co.id
| Gempa Guncang Sulawesi Utara Kamis 20 November 2025, Cek Kekuatan dan Wilayah Pusat Getaran |
|
|---|
| Gempa M 3,4 Baru Saja Guncang Sulawesi Utara Minggu 16 November 2025, Pusat Getaran di Sini |
|
|---|
| Gempa Guncang Sulawesi Utara Selasa 11 November 2025, Cek Kekuatan dan Pusat Wilayah Getaran |
|
|---|
| Gempa Guncang Sulawesi Utara Kamis 6 November 2025, Imbas M 3,3 di Wilayah Ini |
|
|---|
| Gempa Guncang Sulawesi Utara Senin 20 Oktober 2025,Imbas M 3,7 di Laut Wilayah Ini |
|
|---|
