TOPIK
Kabut Asap Kepung Kalsel
-
masih adanya kabut asap membuat Pemerintah Kota Banjarmasin bakal memberlakukan belajar tatap muka bagi sekolah yang berada di bawah naungan Dinas Pen
-
Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Alue Dohong telah tiga hari di Kalimantan Selatan untuk bantu padamkan karhutla Kalsel.
-
Sekda Kabupaten Banjar, HM Hilman, mengikuti rakor dengan Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Dalue Dohong, Senin (2/10/2023).
-
Tiap hari anggota BPK memadamkan karhutla di Daha, Kabupaten Hulu Sungai Selatan (HSS), Kalsel. Karhutla memunculkan kabut asap di kawasan ini.
-
Rapat penanganan karhutla di Kantor Pemprov Kalsel bersama Wakil Menteri Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Alue Dohong, Senin (2/10/2023).
-
Luas lahan terbakar akibat karhutla mencapai 24.000 hektare, sehingga Wamen LHK Alue Dohong minta Pemprov Kalsel tetapkan status siaga.
-
Penjabat (Pj) Bupati Tala, H Syamsir Rahman, bagikan masker cegah kabut asap karhutla kalsel untuk di Kecamatan Kurau, Batibati dan Tambangulang.
-
Kabut asap akibat karhutla menyelimuti Lepasan dan Marabahan, Kabupaten Barito Kuala (Batola), Kalsel, Senin (2/10/2023) pagi. Hilang jelang siang.
-
Wakil Menteri Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Alue Dohong sebut Karhutla di Kalimantan Selatan cukup parah
-
Saat ini kabut asap kerap menyelimuti Kota Banjarmasin dan Banjarbaru.Ini tak lepas akibat Kebakaran hutan dan Lahan (Karhutla) ini cara lindungi diri
-
Kabut asap yangkembali menyelimudi Bandara Syamsudin Noor kembalimembuat tiga penerbangan ditunda. 1 tujuan Balikpapan dan 2 tujuan Jakarta
-
Akibat kabut asap yang menyelimuti Bandara Syamsudin Noor Banjarbaru, dua penerbangan tujuan Jakarta hari ini kembali tertunda
-
Inilah kondisi jalur kawasan perbatasan Kabupaten Tanahlaut (Tala)-Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan, Minggu (10/9/2023) pagi.Diselimuti kabut asap
-
Akibat kabut asap menyelimuti wilayah Kalimantan Selatan beberap[a bulan ini kasus ISPA mengalami peningkatan
-
Adanya kabut asap yang menyelimudi wilayah Kalimantan Selatan membuat aktivits luar ruangan SMA Banua dikurangi saat ini
-
Adanya kabut asap yangmenyelimuti Kota Banjarmasin dan Banjarbaru membuat kualiats udara di duakota ini tak sehat
-
Gara-gara asap akibat Kebakaran Hutan dan Lahan (Karhutla) enam penerbangan di Bandara Syamsudin Noor Banjarbaru tertunda Jumat (8/9/2023)
-
Meminimalisir dampak asap, SDN 1 Landasan Ulin Utara sudah menerapkan waktu masuk sekolah pukul pukul 08.30 Wita
-
Pesawat tertunda terbang di Syamsudin Noor karena kabut asap, yaitu Citilink, Super Air Jet, dua Lion Air, Wings Air dan Garuda.
-
Kabut asap membuat sejumlah penerbangan di Bandara Internasional Syamsudin Noor, Banjarbaru, Kalsel, menjadi tertunda hingga beberapa jam.
-
Bagi para pengendara agar waspada saat melintas Jalan Gubernur Syarkawi, Gambut Kabupaten Banjar, ini karena kabut asap
-
Adapun kabut asap yang menyelimuti Kota Banjarbaru membuat 4 penerbangan mengalami penundaan atau delay pagi ini
-
Kualiats udara di Kota Banjarmasin dan Banjarbaru tampaknya harus diwaspadai. Ini setelah kabut asap menyelimuti dua kota hari ini