Berita Banjarmasin
Dosen ULM Mantan Ketua Bawaslu Kalsel Iwan Setiawan Daftar Jadi Calon Komisioner KPU
Dosen Dosen Universitas Lambung Mangkurat Iwan Setiawan yang sebelumnya menjabat Ketua Bawaslu Kalsel, mendaftar jadi calon komisioner KPU Kalsel.
Penulis: Eka Pertiwi | Editor: Alpri Widianjono
BANJARMASINPOST.CO.ID, BANJARMASIN - Besok, Selasa (21/2/2023), merupakan pendaftaran terakhir calon komisioner Komisi Pemilihan Umum Provinsi Kalimantan Selatan (KPU Kalsel).
Saat Senin (20/2/2024), mantan Ketua Bawaslu Kalsel, yakni Iwan Setiawan, juga mendaftar.
Dia sebelumnya tidak mendaftar di Bawaslu Kalsel karena ingin fokus mengajar dan menjadi dosen di Universitas Lambung Mangkurat (ULM).
Baca juga: Jelang Pemilu 2024, Ketua Golkar Banjarmasin H Yuni Abdi Nur Sulaiman Siap Maju di Pilkada
Baca juga: Kelotok Tenggelam di Aluhaluh Kabupaten Banjar, 4 Korban Ditemukan dan Satu Orang Masih Dicari
Baca juga: Videonya Diduga Kesurupan Viral, Kepolisian Polsek Murung Pudak Datangi Kediaman Perempuan Ini
Ternyata dalam perkembangan, Iwan Setiawan mendaftar untuk menjadi calon komisioner KPU Kalsel.
Ia mengatakan, tak masalah di Bawaslu atau di KPU.
Menurutnya, tetap berusaha untuk mengaplikasikan kemampuan untuk melaksanakan penyelenggaraan pemilu yang lebih baik di Kalsel.
Baca juga: Tak Mau Hapus Video Tiktoknya, Cewek di Tanbu Ini Dihajar Teman Pria Hingga Luka Lebam
Baca juga: Si Jago Merah Mengamuk di Asrama Kodim 1001 HSU Balangan, Dua Rumah Hangus Terbakar
Baca juga: Dibawa Lewat Trisakti, 35 Kg Sabu Diamankan Polda Kalsel dari Penghuni Hotel di Banjarmasin
"Saya terpanggil untuk melakukan pendaftaran," katanya.
Sementara itu, jumlah pendaftar calon Komisioner KPU Kalsel mencapai 233 orang.
(Banjarmasinpost.co.id/Eka Pertiwi)
| Pelaku Jambret HP Pelajar di Banjarmasin Diringkus di Kandangan, Motor Matic Jadi Bukti |
|
|---|
| Pisah Sambut Kajati Kalsel Berlangsung Hangat, Rina Virawati Pamit ke Forkopimda |
|
|---|
| Warga Miskin Non-BPJS Terancam Tak Bisa Berobat Gratis, RSUD Minta Dana Pendamping Tak Nol |
|
|---|
| Pastikan Stabilitas Harga dan Stok, Satgas Pangan Cek Bapokting di Pasar Kalindo Banjarmasin |
|
|---|
| Pemko Banjarmasin Bakal Tertibkan Pedagang di Atas Trotoar, Anjas Minta Dibolehkan Pakai Meja Kecil |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.