CPNS 2024
Tutorial Cek dan Unduh Sertifikat Tes SKD CPNS 2024, Akses Laman BKN
Berikut tutorial cek dan unduh sertifikat hasil tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024.
BANJARMASINPOST.CO.ID - Berikut tutorial cek dan unduh sertifikat hasil tes Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2024.
Dietahui saat ini, tahapan CPNS 2024 telah memasuki tahap tes SKD.
Peserta mengikuti tes SKD CPNS 2024 sesuai dengan jadwal dan lokasi yang terdapat pada kartu peserta.
Selesai mengikuti tes SKD CPNS 2024, peserta akan mendapatkan sertifikat.
Adapun sertifikat SKD CPNS 2024 dapat diunduh di laman resmi https://sertificat.bkn.go.id/.
Baca juga: Ragam Quotes Hari Sumpah Pemuda 2024, Cocok Dibagikan di Media Sosial 28 Oktober Nanti
Baca juga: Kunci Jawaban Ekonomi Kelas 11 SMA Kurikulum Merdeka, Rumus Pendapatan Nasional Halaman 61
Jika mengacu pada tahun-tahun sebelumnya, sertifikat SKD CPNS 2024 dapat di-download setelah tes.
Namun apabila setelah tes sertifikat belum bisa didownload, maka peserta dapat menunggu 2x24 jam.
Cara Download Sertifikat Hasil Tes SKD CPNS 2024
- Akses laman https://sertificat.bkn.go.id/
- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK)
- Masukkan Nomor Peserta
- Kemudian klik 'Pilih Tipe Seleksi'
- Pilih 'Calon Pegawai Negeri Sipil'
- Jika sudah, klik 'Unduh'
- Nantinya sistem akan secara otomatis mendownload sertifikat dalam bentuk JPG
Jadwal CPNS 2024
- Pengumuman Seleksi: 19 Agustus - 10 September 2024
- Pendaftaran Seleksi: 20 Agustus - 10 September 2024
- Seleksi Administrasi: 20 Agustus - 17 September 2024
- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 14 - 19 September 2024
- Konfirmasi Penggunaan Nilai Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS Tahun
Anggaran 2023 oleh Peserta Seleksi: 18 - 28 September 2024 - Masa Sanggah: 20 - 22 September 2024
- Jawab Sanggah: 20 - 24 September 2024
- Pengumuman Pasca Sanggah: 23 - 29 September 2024
- Penarikan data final: 29 September - 1 Oktober 2024
- Penjadwalan SKD CPNS: 2 - 8 Oktober 2024
- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKD CPNS: 9 - 15 Oktober 2024
- Pelaksanaan SKD CPNS: 16 Oktober - 14 November 2024
- Pengolahan Nilai SKD CPNS: 23 Oktober -16 November 2024
- Pengumuman Hasil SKD CPNS: 17 - 19 November 2024
- Pelaksanaan SKB CPNS Non-CAT: 20 November s.d 17 Desember 2024
- Pemetaan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT (Input Lokasi SKB): 20 - 22 November 2024
- Pemilihan Titik Lokasi SKB CPNS dengan CAT oleh Peserta Seleksi: 23 - 25 November 2024
- Penarikan data final: 26 - 28 November 2024
- Penjadwalan SKB CPNS dengan CAT: 29 November - 3 Desember 2024
- Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat SKB CPNS dengan CAT: 4 - 8 Desember 2024
- Pelaksanaan SKB CPNS dengan CAT: 9 - 20 Desember 2024
- Integrasi Nilai SKD dan SKB: 17 Desember 2024 - 4 Januari 2025
- Pengumuman Kelulusan: 5 - 12 Januari 2025
- Masa Sanggah: 13 - 15 Januari 2025
- Jawab Sanggah: 13 - 19 Januari 2025
- Pengolahan Nilai Seleksi Hasil Sanggah: 15 - 20 Januari 2025
- Pengumuman Kelulusan Pasca Sanggah: 16 - 22 Januari 2025
- Pengisian DRH NIP CPNS: 23 Januari - 21 Februari 2025
- Usul Penetapan NIP CPNS: 22 Februari - 23 Maret 2025
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com
Calon PNS-PPPK Kecewa Pengangkatan Diundur, Warga Banjarmasin Ini Terlanjur Mundur sebagai Manajer |
![]() |
---|
Kemenpan RB Pastikan Jadwal Pengangkatan CPNS 2024 Serentak 1 Oktober 2025, PPPK 1 Maret 2026 |
![]() |
---|
Pemprov Kalsel Umumkan Proses Pemberkasan CPNS 2024, 25 Formasi Kosong |
![]() |
---|
Daftar Dokumen untuk Pengisian Daftar Riwayat Hidup NIP CPNS 2024, Simak Panduan dan Jadwalnya |
![]() |
---|
Tutorial Cek Pengumuman Hasil PPPK Kemenag 2024 bagi Peserta yang Lolos, Simak Syarat isi DRH |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.