Berita Tanahlaut

Tanahlaut Siap Sambut Peparprov V Kalsel 2025, Unggulkan Cabang Olahraga Ini

Dalam aktu dekat giliran Pekan Paralympic Provinsi (Peparprov) V 2025 yang akan mengguncang Kota Pelaihari

Penulis: BL Roynalendra N | Editor: Irfani Rahman
BPOST GROUP/BANYU LANGIT ROYNALENDRA NARESWARA
KETUA NPCI Tala Andang Dewanto (tengah), Selasa (18/11) siang, menggelar jumpa pers terkait persiapan pelaksanaan Peparprov V Kalsel 2025. 

Regulasi Baru di Judo Blind

Pada Peparprov V ini, NPCI Kalsel menerapkan aturan baru untuk cabor judo blind: seluruh peserta wajib menggunakan penutup mata.

“Ini untuk keadilan pertandingan,” jelas Andang seraya mengatakan seluruh laga dijadwalkan berlangsung pada siang hari.

Dengan persiapan yang digeber cepat usai Porprov, Tala kini kembali mengibarkan semangat sebagai tuan rumah dua multi-event bergengsi dalam satu bulan. 

Aromanya: persaingan ketat, asa tinggi, dan tekad membuktikan diri.

(banjarmasinpost.co.id/banyu langit roynalendra nareswara)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved