Berita Tanahlaut
Wabup Tala Tegas Ingatkan Aparatur Jangan Sentuh Gratifikasi, Awal Celah Potensi Terjadinya Korupsi
Wakil Bupati Tanahlaut HM Zazuli pada bicarakan hal ini pada kegiatan Sosialisasi Antikorupsi dan Pengendalian Gratifikasi
|
Penulis: BL Roynalendra N | Editor: Irfani Rahman
FOTO DISKOMINFOSTASAN TALA
WABUP HM Zazuli mengingatkan peserta Sosialisasi Antikorupsi dan Pengendalian Gratifikasi menjauhkan diri dari gratifikasi, Rabu (19/11).
Kalangan warga Tala mendukung penuh komitmen petinggi Pemkab Tala yang keras dan terus menerus menggaungkan perlawanan terhadap perilaku yang mengarah pada potensi perbuatan korupsi.
"Ya memang kan awalnya dari hal-hal kayak gitu, terbiasa menerima pemberian dari mitra kerja. Kan yang beginian pasti ngaruh juga terhadap hubungan kemitraan," sebut M Noor, warga Angsau.
Lantaran kerap dapat pemberian, dikatakannya akan muncul ewuh pakewuh terhadap mitra kerja tersebut. Apabila suatu waktu melakukan kesalahan maka merasa tidak nyaman menindak.
(banjarmasinpost.co.id/banyu langit roynalendra nareswara)
Berita Terkait: #Berita Tanahlaut
| Jambore Pemuda Kalsel 2025 di Pelaihari, Ajang Merumuskan Solusi Nyata Bagi Pembangunan Pemuda |
|
|---|
| Dana Desa untuk Modal Koperasi Merah, Kades Gunungraja Tanahlaut: Hasil Musyawarah Desa Mandul |
|
|---|
| 30 Persen Penggunaan Dana Desa untuk KDMP Kabarnya Dibatalkan, Begini Sikap Dinas PMD Tala |
|
|---|
| Sehari Samsat Pelaihari Cetak Puluhan Keping Pelat Kendaraan Bermotor, Tak Sampai Satu Menit Selesai |
|
|---|
| Tanahlaut Terima Penghargaan Indeks Harmoni Indonesia 2025 dari Kemendagri, Begini Harapan Warga |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banjarmasin/foto/bank/originals/WABUP-HM-Zazuli-mengingatkan-peserta-Sosialisasi-Antikorupsi.jpg)